Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak

Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak


Selamat datang di (Aku Resep). Kami menyediakan berbagai resep - resep keluarga yang enak, simple untuk di praktekan dirumah termasuk (Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak)

Jika anda ingin lebih tahu (Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak), Silahkan anda lihat selengkapnya dibawah ini



KETERANGAN



  • Waktu pembuatan selama 15 menit
  • Porsi untuk 2 orang


BAHAN - BAHAN YANG HARUS DISEDIAKAN


  • 250 ikan teri duo (goreng)
  • 300 gr tempe, potong -potong samapi kecil kota-kotak (goreng kering)
  • 2 iris lengkuas
  • kecap secukupnya
  • 2 sdt gula merah sisir
  • 1 sdt air asam
  • 5sdm minyak goreng untuk menumis bumbu

Bumbu yang Dihaluskan
  • 4 buah cabe merah
  • 5 buah bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • garam secukupnya

CARA PEMBUATAN LENGKAPNYA



  • Panaskan minyak dalam wajan, Tumis halus lengkuas sampai wangi
  • masukkan tempe terlebih dahulu agar bumbu meresap
  • aduk rata, tambahkan kecap dan air asam. aduk lagi dan masukkan ikan terinya
  • setelah aroma sudah sedap masukkan gula merah sisir, dan aduk lagi hingga matang.


Selamat Mencoba



TIPS TAMBAHAN



-


Terima Kasih telah berkunjung di (AkuResep), mudah -mudahan resep ini (Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak)  dapat membantu dan sebagai pengetahuan di dunia resep

Artikel Terkait

Resep Sambal Duo Khas Sulawesi Tengah Dijamin Enak
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

1 komentar:

16 Juni 2016 pukul 11.49 delete

enak gan, kek ada manis -manisnya gw pernah coba

Reply
avatar